Tips – Tips Untuk Membuka Usaha Laundry
Posted by Rheza on Sep 7, 2014 in Franchise, Investasi, Tips Bisnis Kecil, Tips Sukses, Tips Wirausaha, Waralaba | 0 comments

Membuka usaha laundry merupakan salah satu pilihan yang paling tepat untuk menuai keuntungan. Mengingat pada jaman sekarang ini banyak sekali masyarakat yang sudah sibuk seharian untuk bekerja di kantor, dan tentu saja membuat sebagian besar dari mereka tidak memiliki waktu luang untuk mengurus segala keperluan rumah tangga, termasuk di dalamnya adalah mencuci pakaian. Terlebih lagi apabila tidak...
Read MorePerijinan Usaha Mutlak Diperlukan Untuk Usaha Anda
Posted by Rheza on May 23, 2013 in Franchise, Tips Bisnis Kecil, Tips Sukses, Tips Wirausaha, Waralaba | 1 comment

Jika saat ini Anda telah memutuskan untuk terjun dalam bisnis tertentu apa pun, ini saatnya bagi Anda untuk membuatnya resmi. Semua bisnis membutuhkan perijinan usaha dari pemerintah setempat. Dengan demikian, langkah selanjutnya yang perlu Anda lakukan adalah mendapatkan izin usaha dari yang berwenang di mana Anda ingin melakukan bisnis, yang sebenarnya cukup cepat dan mudah prosesnya. Perijinan...
Read MorePembuatan Izin Tempat Usaha
Posted by Rheza on May 22, 2013 in Franchise, Tips Bisnis Kecil, Tips Sukses, Tips Wirausaha, Waralaba | 0 comments

Ketika seseorang hendak mendirikan sebuah usaha yang memiliki badan hukum, maka ia harus memiliki surat izin tempat usaha (SITU), surat gangguan, surat izin usaha perdagangan, NPWP, tanda daftar perusahaan, rekening bank, serta AMDAL. Dari sekian surat yang harus dimiliki, berikut ini akan dijelaskan prosedur dalam pembuatan Surat Izin Tempat Usaha (SITU). Surat Izin tempat usaha ini merupakan...
Read MoreSekilas Tentang Pendirian Usaha
Posted by Rheza on May 18, 2013 in Franchise, Tips Bisnis Kecil, Tips Sukses, Tips Wirausaha, Waralaba | 0 comments

Anda berencana membangun sebuah perusahaan? Jika ya, Mungkin sedikit informasi ini bisa jadi acuan dalam pendirian usaha Anda. Jika dibandingkan dengan mengharapkan gaji sebagai seorang karyawan, menjadi pebisnis rasanya memang lebih menjanjikan. Apalagi jika Anda memiliki modal yang cukup. Dengan berbisnis, Anda akan mendapatkan keuntungan maksimal. Keuntungan yang akan Anda dapat tentu saja ...
Read More
Recent Comments